Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2021

Cara Membuat Sharing Folder Pada Windows 7

Gambar
Pada Tutorial kali ini kami akan membahas tentang Cara Membuat Sharing Folder Pada Windows 7. Jika anda pernah melakukan Sharing folder pada windows XP maka anda akan dengan mudah melakukan sharing folder, namun jika anda menggunakan Windows 7 atau windows 8, 10, maka akan sedikit kendala dimana security pada windows 7 lebih baik dari windows XP. namun tenang saja anda perlu melakukan 1 satu langkah saja dan tidak ribet koq.. Hehhehehe... Oh ya, bagi rekan rekan yang belum mengetahui apa itu sharing folder, sebelumnya akan kami jelaskan terlebih dahulu. Salah satu keunggulan Jaringan komputer adalah kita dapat melakukan sharing folder, dimana folder tersebut bebas dimanfaatkan untuk mengisi apapun yang nantinya akan digunakan oleh beberapa user dalam jaringan tersebut. Manfaatnya adalah kita dapat mengakses data dalam folder tersebut tanpa harus terdapat di komputer si user. Folder di taruh di PC server, kemudian banyak user bisa mengaksesnya. Bayangkan jika di sebuah kantor ada 10 l

Cara Disable Numlock Pada Keyboard Laptop Semua Merk

Gambar
Pada Tutorial Windows kali ini akan dibahas mengenai Cara mendisable numlock pada Laptop. Bagi anda pengguna laptop biasanya semua merk laptop telah memberikan suatu fungsi numlock, dimana fungsi ini biasanya dipakai oleh pengguna laptop yang sering menggunakan angka dalam mengetik atau menginput data. Namun hal ini terkadang kita salah memencet keyboard, sehingga fungsi huruf menjadi angka semua atau numlocknya dalam keadaan aktif. dan jika anda mengalami hal diatas, tentunya anda tidak perlu panik, yang pasti laptop anda tidak rusak, melainkan anda cukup mendisable numlock pada laptop anda. langkah enable atau disable sama seperti dibawah ini : Silahkan tekan sesuai instruksi dibawah sesuai merk atau brand laptop anda Fn + F11 (Untuk Laptop Merk Acer, Toshiba, Samsung) Shift + Num Lock Fn + Num Lock (Untuk Laptop Merk   Fn + F11 + Scroll lock Fn + F8 (Untuk Laptop Merk HP) Ctrl + F11 Fn + Shift + Num Lock Fn + F4 (Untuk Laptop Merk Dell) Fn + Nmlk (Untuk Laptop Merk 

Pengertian Proxy, Manfaat dan Cara Setting Proxy

Gambar
Berikut ini akan saya jelaskan Pengertian Proxy, Manfaat Proxy dan Cara Setting Proxy dengan sederhana dan mudah-mudahan bisa dipahami untuk memperbanyak ilmu komputer kita. Proxy adalah server yang menyediakan suatu layanan untuk meneruskan setiap permintaan user kepada server lain yang terdapat di internet. Proxy Server diletakkan di antara aplikasi client dan aplikasi server tersebut, dapat digunakan untuk mengendalikan maupun memonitor lalu-lintas paket data yang melewatinya Cara Kerja Proxy yaitu pada saat user menggunakan proxy maka user meminta file atau data yang terdapat di public server (internet) kemudian proxy akan meneruskannya ke internet sehingga seolah-olah proxy tersebut yang memintanya. Dan pada saat proxy server telah mendapatkan apa yang diminta oleh user, proxy akan memberikan respon kepada user dan seolah-olah dialah public servernya. Manfaat Proxy Secara umum manfaat proxy server adalah sebagai berikut : 1. Meningkatkan kinerja jaringan Dengan kemampua

Cara Setting Proxy di Semua Profile User Login

Gambar
Pada tutorial kali ini akan membahas lanjutan dari Tutorial tentang Proxy, pada bab sebelumnya telah di jelaskan tentang Pengertian Proxy dan Manfaatnya , pada tutorial kali ini akan dibawah mengenai Cara Setting Proxy di Semua Profile User Login. Peran Proxy sangat penting di sebuah perusahaan, sebagai contoh manfaat sebagai filter internet yaitu jika internet kita berikan Loss atau Full kepada user, maka user bisa mengakses Youtube, Sosial Media, dan lain sebagainya yang akan menyebabkan user tidak produktif bekerja. Mungkin nantinya mereka akan buka internet terus dan pekerjaan jadi dinomor duakan. Oleh karena itu peran Proxy disini sangat penting dan banyak diterapkan di perusahaan2. Cara Setting Proxy di User Secara Normal : Buka browser Internet Explorer Kemudian Klik Tools - Internet Options Klik Tab Connections - LAN Settings Kemudian Cheklist : Use a Proxy dan masukan Server proxy dan port nya Klik Apply dan OK Bagi orang IT langkah diatas adalah sangatlah mudah, nam

Berjualan Masif di Marketplace Facebook Terbaru

Gambar
Boimeningkat.com - Berjualan masif di faceobok marketplace, yaitu salah satu fitur terbaru untuk sell dan buy yang di luncurkan oleh facebook.com. Facebook adalah salah satu platform terbesar untuk media sosial. Facebook meyakini akan terus berkembang untuk menginvasi seluruh fitur-fitur terbaru yang membantu seluruh pengguna facebook ataupun para umkm, para pengusaha. Sedikit mengenai facebook fitur marketplace adalah fitur yang digunakan untuk berjualan atau membeli produk/jasa secara cepat di lokasi terdekat kamu. Fitur ini menggunakan " near by " atau orang terdekat atau pengguna terdekat. Kamu bisa mencocokan jenis produk yang akan kamu posting juga kamu bisa mefilter jenis produk yang ingin kamu cari di fitur marketplace tersebut. Bagaimana cara berjualan secara masif di marketplace facebook tersebut? Langkah pertama; harus memiliki akun facebook yang sudah aktif untuk fitur marketplace dan selanjutnya mengklik tombol marketplace di facebook seperti gambar berikut i